CARA MENCETAK AYAM BANGKOK ADUAN JUARA DENGAN KECAMBAH DAN MPU KUNIR

Mpu Kunyit yang sangat bermanfaat untuk ayam laga
Cara mencetak ayam bangko aduan juara dengan kecambah dan Mpu kunir - Mungkin bagi para pembaca judul pada postingan kali ini sangatlah sangat lucu dan itu tidak mungkin atau imposible. Tapi di dunia ini tidak ada yang tidak mungkin semua serba mungkin. Kita lihat dulu sejarah pada ayam yang menjadi juara mesti punya stamina yang luar biasa. Jadi ayam juara tidak hanya punya tehnik dan pukulan yang baik dan jitu saja. Pukulan berat dan tehnik yang baik kalau tidak di dukung dengan stamina yang baik maka semua tehnik dan pukulan yang mematikan akan keluar dan bisa di praktikkan oleh ayam bangkok aduan kesayangan kita.

Mpu kunir merupakan bahan herbal dari alam yang tidak mengandung bahan kimia atau alami jadi aman di gunakan untuk ayam bangkok aduan kita jadi kita tidak perlu kwatir dalam penggunaan mpu kunir. Mpu kunir dalam kaidah jawa adalah kunir atau kunyit yang paling tua dan biasanya di gunakan untuk jamu yang paling manjur sehingga banyak orang yang menggunakan mpu kunir di gunakan sebagai jamu.

Sedangkan kecambah sendiri adalah sebenarnya sangat bagus untuk ayam bangko yahg betina karena biasanya kecambah di gunakan untuk menambah kesuburan bagi ayam betina agar reproduksinya semakin bertambah banyak. Senya kimia yang ada dalam kecambah sangat baik untuk menambah kegairahan sex pada ayam jantan atau betina. Jadi ayam jantan kalau di beri makan kecambah maka dia akan bertambah agresif dan mentalnya juga membaja.

Oke langsung saja kita bahas tentang fungsi kunyit atau mpu kunyit dan kecambah satu persatu, dengan ulasan sebagai berikut.

1. Mpu Kunir atau kunyit
Kunyit sudah di kenal sejak dulu sebagai bbahan utama jamu tradisional kunyit mengandung senya kimia yang bagus untuk tubuh ayam bangkok aduan sebagai penambah stamina yang sangat kuat. Di bawah ini adalah kasiat kunyit untuk ayam bangkok aduan sebagai berikut.

a. Penambah nafsu makan
Pemberian mpu kunir pada ayam bangkok aduan memang sangat tepat dan bagus untuk penambah nafsu makan, apalagi setelah ayam bangkok aduan kita bertanding atau berlaga, biasanya ayam akan kehilanagan nafsu makan pada saat recovery setelah bertanding jadi nafsu makannya menurun drastis, jadi ayam bangkok aduanb kesayangan kita berat badannya menurn. jadi ketika kita rutin memberikan ayam kita mpu kunir maka nafsu makannya akan kembali normal dan tenaga serta staminanyapun akan semakin vit.

b. Bagi ayam bangkok aduan yang lagi terluka agar anti biotik di ganti dengan Mpu kunir. Karena sejatinya yang alami itu yang tidak berbahaya. Sehingga dalam mengembalikan kesembuhan dan kebugaran ayam aduan kita tidak menimbulkan resiko apa - apa.

c. Menyembuhkan diare, Sering kita melihat tentang ayam bangkok aduan bahwa ayam bangkok aduan sering diare atau mencret, bahkan sering kita lihat bahwa ayam kita berak darah. Maka obat yang paling manjur dan tidak mengandung resiko adalah mpu kuner atau kunyit tua. Hal ini sudah sangat di percaya di kalangan para penghobi ayam bangkok aduan agar selalu moncer di setiap pertandingan.

d. Lesu, Ayam aduan sejatinya harus dalam keadaan fit saat berlaga. Nah untuk ayam aduan yang lesu atau kurang bergairah dapat diatasi dengan menggunakan kunyit yang dipotong sebesar kelereng  kemudian dilolohkan utuh tanpa di tumbuk untuk ayam dewasa. Kalau untuk ayam yang masih kecil bisa ditumbuk dan porsinya dikurangai atau menyesuaikan.

Selain fungsi yang sebegitu banyak ada dua lagi fungsi atau manfaat kunyit atau mpu kunyit sebagaio berikut ulasannya:

a. Biasanya ketika ayam kita baru saja bertanding maka luka dalam akan di terima maka dia akanmerasakan kesakitan yang teramat sangat untuk itu dalam peyembuhannya diberikan knyit atau mpu kunyit dan di minumkan ketika dia dalam keadaan tenang. hal seperti itu akan membuat ayam bangkok aduian tenang dan bisa mengembalikan kondisinya seperti semula ketika sebelum bertanding.

b. Mengobati penyakit dalam, penyakit dalam pada kali ini adalah penyakit yang di sebabkan oleh pukulan ayam bangkok yang tepat mengenai sasaran, sehingga ayam akan mengalami sakit yang teramat sangat, biasanya sakit yang di rasakan oleh ayam bangkok aduan baru terasa ketika sudah berlangsung lama, karena ayam akan merasa lemas dan tidak bisa ,engangkat kepalanya. kalau sudah seperti ini para penghobi ayam bangkok aduan harus menghentikan permainan ini, setelah itu ayam bangkok aduan harus di karantina dengan di beri obat dari mpu kunyit atau kunir sehingga daya tahan tubuhnya bagus dan memberikan suntikan suatu tenaga dan pengobatan yang sangat bagus.

2. Kecambah
Kecambah atau touge yang juga bermanfaat untuk ayam laga
Seperti yang sudah di bahas pada prolog di atas bahwa kecambah sangat bagus untuk perkembangan stamina ayam bangkok aduan sehingga dengan memberikan asupan kecambah maka tenaga ayam bangkomk aduan tidak akan pernah habis, sehingga ayam bangkok kesayangan kita menjadi nomor satu dan bisa menjadi kebanggaan. Dengan senyawa yang di miliki kecambah akan bisa menghantarkan ayam kita menjadi juara dan menjadi sebuah kebanggaan. 

oke saya kira sampai di sini dulu postingan kali ini semoga ada manfaatnya, sekian terima kasih!!! 
Previous
Next Post »
 
Copyright © 2014 AYAM BANGKOK - All Rights Reserved
Template By Kuncidunia