CARA JITU MENGAWINKAN AYAM BANGKOK

Cara Jitu Mengawinkan Ayam Bangkok-Untuk para peternak ayam Bangkok aduan, ini ada kabar gembira yaitu posting cara jitu mengawinkan ayam Bangkok. Cara jitu mengawinkan ayam bangkok memang bisa di bilang unik. Karena dalam mengawinkannya sang ayam Bangkok betinanya kita pegang,  sementara ayam jantannya kita biarkan dengan leluasa mengawini betinanya. Sehingga ayam betina bisa berkali – kali di kawini oleh ayam jantan.

Cara jitu mengawinkan ayam Bangkok sendiri bisa di bilang inik. Karena uniknya, kita bisa menentukan hari kawin bagi sang ayam. Karena menurut katuranggan ayam Bangkok, cara mengawinkan ayam Bangkok bisa menjadi katuranggan yang baik bagi peranakan ayam tersebut. Sehingga nantinya akan menjadi ayam bangkok yang bisa di andalkan di arena sabung ayam.

Para penghobi ayam Bangkok sendiri sudah punya pilihan hari tertentu untuk mengawinkan ayam bangkoknya. Biasanya ayam Bangkok agar anakannya nantinya menjadi ayam berkwalitas ketika dewasa nanti. Para penghobi sendiri biasanya akan mengawinkan ayam Bangkok mereka pada hari kamis sore, ketika menjelang malam jum’at. Katanya hari itu kalau untuk kawin ayam Bangkok akan menghasilkan anakan yang punya katuranggan istimewa. Sehingga nanti akan punya anakan yang sangat isti mewa. Itu bisa di lihat dari katuranggannya serta dari tehnik dan seluruh yang berkaitan dengan ayam Bangkok ada padanya. Untuk itu kalau mengawinkan ayam jangan sembarangan, agar kita nantinya akan mendapat anakan yang sangat berkwalitas.


Mungkin para pembaca semua menganggap bahwa ini semua adalah sebuah lelucon yang wajib untuk tidak dipercaya. Mungkin semua ini adalah mitos belaka bago yang tidak percaya. Tapi bagi yang percaya dengan hal seperti i ini maka semua ini akan menjadi suatu pencerahan yang tidak ternilai. Ayam Bangkok sendiri mau percaya ataupun tidak percaya suatu yang bersifat fiktif ataupun mitos masih sangat melekat pada ayam Bangkok. Dan rata – rata, tidak semuanya sih, itu masih sangat percaya dengan mitos – mitos seputar ayam. Apalagi dalam tata cara perkawinan ayam Bangkok meeka, mereka akan memperlakukan ayam Bangkok mereka dengan sangat istimewa. Sehingga m ereka akan menjadi bangga karenanya.

Cara jitu mengawinkan ayam Bangkok sendiri ada tata caranya, tidak asal di kawinkan saja. Kalau di lakukan dengan asal hasilnya juga asal. Bahkan nantinya tidak akan menjadi anakan yang berkwalitas. Adapun cara mengawinkan ayam Bangkok agar jadi anakan yang berkwalitas adalah sebagai berikut :

Cari hari yang baik. 
Mungkin para pembaca semua menganggap bahwa semua hari itu baik. Tapi ada hari yang lebih baik diantara hari yang baik. Biasanya cara jitu mengawinkan ayam Bangkok adalah pada hari kamis malam jum’at. Tepatnya pada hari kamis setelah ashar.
 
Indukan yang berkwalitas. 
Indukan yang berkwalitas adalah indukan yang serasi antara pejantan dan betina. Indukan yang berkwalitas adalah antara pejantan dan betina harus beda umur lebih dari satu tahun. Misalnya pejantan sudah berumur 2 tahun sementara sang betinanya berumur 1 tahun. Ini yang dimaksud ndukan idea; yang nantinya akan menghasilkan anakan yang berkwalitas.

Cara mengawainkan. 
Cara mengawinkan ayam Bangkok sendiri sesuae dengan yang saya utarakan di atas, ayam betina kita pegang punggungnya, sementara ayam pejantannya kita biarkan bebas untuk mengawini betinanya. Ini di maksudkan agar benih yang masuk kea yam betina bisa menjadi anakan yang nantinya bisa menurunkan sifat dan kelakuan penajantan. 
 
Oleh karena itu dalam mengawinkan ayam Bangkok kita kita harus memilih pejantan yang benar – benar bagus, baik itu tulangan kaki serta bentuk badan dan tehnik yang bagus. Agar anaknya nantinya bisa menurunkan sifat yang di miliki indukannya.
Itulah uraian saya tentang cara jitu mengawinkan ayam Bangkok. Semoga ada manfaatnya.
 

Previous
Next Post »
 
Copyright © 2014 AYAM BANGKOK - All Rights Reserved
Template By Kuncidunia